Setelah 5 Bulan Buron, Iblis Kampung Dalam Diringkus Polsek Labuhan Ruku 

Batu Bara|Setelah lima bulan menjadi buronan, seorang pelaku pencurian sepeda motor di Kecamatan Nibung Hangus, Kabupaten Batubara, berinisial I alias IL alias Iblis (40), akhirnya diringkus oleh Unit Reskrim Polsek Labuhan Ruku. Penangkapan terjadi pada Sabtu, 11 Mei 2024, sekitar pukul 23.00 WIB, saat pelaku pulang ke kampung halamannya di Kampung Dalam, Dusun Pematang Santi,…

Read More

Penyelesaian Damai oleh Polsek Peudada: Pemagaran Rumah Warga di Desa Neubuk Naleng Berakhir dengan Restorative Justice

Bireun |Kisruh yang terjadi akibat adanya pemagaran rumah di Gampong Neubuk Naleng, Desa Neubuk Naleng, mendapat penyelesaian damai melalui pendekatan restorative justice.senin 13/5/2024 Setelah rapat pada tanggal 6 Mei 2024 yang diadakan oleh Keuchik Neubuk Naleng di Meunasah Gampong tidak menghasilkan kesepakatan yang memuaskan, Polsek Peudada turut serta dalam menyelesaikan permasalahan ini dengan respons cepat….

Read More

Pelaku Viral Hajar Orang Tua Dikelurahan Tanjung Tiram Telah Diamankan Polsek Labuhan Ruku

Batu Bara – Pada hari Senin, 29 April 2024, sekitar pukul 12.00 WIB, sebuah insiden penganiayaan yang menimpa Usman, seorang wiraswasta berusia 63 tahun, terjadi di Jalan Rakyat, Kelurahan Tanjung Tiram, Kecamatan Tanjung Tiram, Kabupaten Batu Bara. Insiden ini sempat viral di media sosial dan mengundang reaksi luas dari masyarakat. Kronologi kejadian berawal saat korban…

Read More

Kapolres Batu Bara Tingkatkan Silaturahmi dengan Masyarakat Desa Bandar Rahmat Melalui Acara Ngopi Bareng

Batu Bara, 28 April 2024 – Malam yang hangat dan penuh keakraban tercipta saat AKBP Taufiq Hidayat Thayeb SH MH SIK, Kapolres Batu Bara, mengadakan acara ngopi bareng dengan masyarakat Desa Bandar Rahmat, pada Sabtu malam. Acara ini merupakan upaya untuk mempererat tali silaturahmi antara kepolisian dengan masyarakat setempat. Kegiatan yang dihadiri oleh berbagai pejabat…

Read More

TNI – Polri Terjunkan 4.266 Personel Gabungan, Siap Amankan Rapat Pleno Penetapan Presiden dan Wakil Presiden RI Terpilih Pemilu 2024 di KPU RI

Jakarta – Rapat Pleno Penetapan Presiden dan Wakil Presiden RI Terpilih Pemilu 2024 di KPU RI Jl. Imam Bonjol Menteng Jakarta Pusat TNI-Polri menyiagakan 4.266 personel gabungan yang dibantu Pol. PP dan Dishub dalam rangka pengamanan unjuk rasa warga yang akan menyampaikan pendapatnya. Rabu (24/4/2024). “Personel gabungan TNI-Polri akan disiagakan dan ditempatkan di beberapa titik…

Read More

“Pria Diduga Buang Barang Bukti Shabu Saat Ditangkap Polisi di Batu Bara”

Batu Bara – Seorang pria diduga terlibat dalam kasus kepemilikan dan pengendalian narkotika jenis shabu-shabu berhasil ditangkap oleh Unit Reskrim Polsek Labuhan Ruku di Dusun VI Desa Bandar Sono, Kecamatan Nibung Hangus, Kabupaten Batu Bara. Penangkapan tersebut dilakukan pada Jumat, 19 April 2024, sekitar pukul 22.30 WIB. Kapolsek Labuhan Ruku, AKP Riswanto, SH, mengonfirmasi bahwa…

Read More

Pesan Kapolda Sumut,”Jadilah Polisi yang harum, baik, dan dapat dipercaya serta menjadi andalan bagi masyarakat.”

KARO – Kapolda Sumut Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, S.H., S.I.K., M.Si bersama rombongan PJU Polda Sumut melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Polres Tanah Karo, Kamis (18/04). Kehadiran Irjen Agung disambut langsung Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, beserta Personel Polres Tanah Karo. Dalam sambutannya Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman,…

Read More

Antisipasi Abrasi Makin Parah,Pemdes Bandar Rahmat Bersama Bhabinpotmar AL Tanjung Tiram Gotong Royong Membuat Tanggul   

Batu Bara – Dalam upaya bersama untuk melawan ancaman abrasi yang semakin meningkat, Pemerintah Desa (Pemdes) Bandar Rahmat, Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara Sumatra Utara bersama Bhabinpotmar Angkatan Laut, serta kepala Dusun Desa Bandar Rahmat, telah bergabung dalam aksi gotong royong pembuatan tanggul abrasi pada hari Jumat, 19 April 2024. Inisiatif ini diambil sebagai…

Read More

Kapolsek Labuhan Ruku dan Anggota Berikan Paket Lebaran kepada Personil Pos Pam Ops Ketupat Toba 2024

BATU BARA – Labuhan Ruku, 09 April 2024 – Semangat kebersamaan dan pelayanan masyarakat menjadi sorotan utama di wilayah hukum Polsek Labuhan Ruku menjelang perayaan Idul Fitri 1445H/2024 M. Dalam rangka memastikan keamanan dan kenyamanan selama momen yang penuh kebahagiaan tersebut, Kapolsek Labuhan Ruku, AKP Riswanto, S.H., bersama anggota Polseknya, memberikan dukungan yang berarti kepada…

Read More

Dalam Menjaga Keharmonisan Kepada Nelayan, Ditpolairud Sumut Berbagi Takjil 

Batu Bara – Sabtu, 6 April 2024, Ditpolairud Polda Sumatera Utara secara meriah menggelar pembagian takzil di perairan Kuala Tj. Tiram, Kabupaten Batubara. Acara yang dipimpin oleh Kanit Markas Airud Batu Bara, IPDA Handrico Putra Kaban, SH, menjadi momentum bersejarah bagi masyarakat setempat. Pembagian takzil ini menjadi bukti konkret komitmen kepolisian dalam mendukung kehidupan beragama…

Read More