“Reformasi Polri Harus Nyata, Bukan Slogan” — Ariswan Desak Komisi Reformasi Polri Bentukan Presiden Prabowo Atensi Kasus Penipuan di Simalungun

Jakarta, 10 November 2025 — Gelombang sorotan terhadap kinerja kepolisian di daerah kembali mencuat. Kali ini, perhatian publik tertuju pada kasus dugaan penipuan di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, yang sudah dua tahun tanpa kejelasan hukum. Kasus ini dinilai menjadi simbol nyata bahwa reformasi di tubuh Polri masih menghadapi tantangan serius di lapangan. Aktivis muda Sumatera…

Read More