News

Pemkab Batu Bara Tetapkan 4 Prioritas Pembangunan Dalam Musrenbang RKPD

BATU BARA – Pemerintah Kabupaten Batu Bara menuju Kabupaten Batu Bara Bangkit menetapkan 4 prioritas pembangunan pada rancangan RKPD tahun 2025. Hal ini diungkapkan Sekretaris Daerah Norma Deli Siregar saat membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (MUSRENBANG) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Batu Bara Tahun 2025 dengan mengusung tema “Akselerasi Pembangunan yang Inklusif, Berkelanjutan dan Berdaya…

Read More