Rektor Universitas Al-Azhar Perkuat Kolaborasi Nasional di Rembuk APTISI 2025 di Jakarta
Jakarta – Universitas Al-Azhar (UA) kembali menunjukkan komitmennya dalam penguatan mutu pendidikan tinggi. Rektor UA, Dr. Ir. Mawardi, S.T., M.T, turut menghadiri Rembuk Nasional dan Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 yang digelar di Jakarta, Minggu–Selasa (16–18 November 2025). Didampingi Pengurus APTISI Sumut, Rektor berangkat melalui Bandara Internasional Kualanamu menuju Bandara Soekarno-Hatta untuk mengikuti rangkaian…

