Bangun Kolaborasi Strategis, Kalapas Labuhan Ruku Bertemu Bupati Batubara

Batu Bara – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIA Labuhan Ruku, Hamdi Hasibuan, melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Pemerintah Kabupaten Batubara, Rabu (14/1) Kunjungan ini menjadi bagian dari langkah awal Kalapas baru dalam membangun sinergi dan komunikasi dengan pemerintah daerah, khususnya dalam mendukung pelaksanaan tugas pemasyarakatan di wilayah Batubara. Dalam kunjungan tersebut, Kalapas Hamdi Hasibuan didampingi…

Read More

Bapenda Batu Bara Jemput Bola! Program Berlayar Hadir di Sei Balai, Warga Antusias

Batu Bara – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Batu Bara kembali menggulirkan layanan pajak daerah dalam rangka Program Bupati Batu Bara Sinergi Melayani Masyarakat atau yang lebih dikenal dengan nama Berlayar. Pelaksanaan kegiatan kali ini berlangsung di Desa Sei Balai, Kecamatan Sei Balai, pada Senin (13/01/2026) sesuai jadwal yang telah ditetapkan. Acara tidak hanya berfokus…

Read More

“KPAD Batu Bara Tegas Mengecam Kekerasan Seksual Anak di Talawi: “Tidak Ada Kompromi Bagi Pelaku!””

BATU BARA | — Dugaan tindak kekerasan seksual terhadap anak di bawah umur yang terjadi di Desa Dahari Indah, Kecamatan Talawi, Kabupaten Batu Bara, terus menuai kecaman keras dari berbagai elemen masyarakat. Salah satunya datang dari Ketua Komisi Perlindungan Anak Daerah (KPAD) Kabupaten Batu Bara, Helmi Syam Damanik, S.H., M.H., CRA., Cpm, yang menegaskan bahwa…

Read More

Perkuat Sinergi dengan Pemda Asahan, Lapas Labuhan Ruku Bahas Pemanfaatan Lahan Ketahanan Pangan di Air Joman

Batu Bara — Sinergitas antara Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku dengan Pemerintah Kabupaten Asahan terus diperkuat, Senin (12/1). Kali ini, Kalapas Labuhan Ruku Hamdi Hasibuan bersama jajaran melaksanakan pertemuan dengan Wakil Bupati Asahan guna membahas pemanfaatan lahan ketahanan pangan yang berlokasi di wilayah Air Joman. Kegiatan tersebut diikuti langsung oleh Kepala Lapas Labuhan Ruku…

Read More

Komunitas Mimbar Jumat Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Aceh Tamiang

Aceh, 11/1/2026 — Gampong Babo Kecamatan Bandar Pusaka Kabupaten Aceh Tamiang menjadi saksi hadirnya kepedulian dan solidaritas kemanusiaan pada Minggu 11 Januari 2026. Komunitas Mimbar Jumat turun langsung ke lokasi terdampak banjir untuk menyalurkan bantuan kepada masyarakat yang tengah berjuang menghadapi dampak bencana alam yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera khususnya Provinsi Aceh.   Kegiatan…

Read More

Wujudkan Zero Narkoba, Lapas Labuhan Ruku Gelar Tes Urine Pegawai dan Warga Binaan

Batu  Bara – Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku menunjukkan komitmen kuat dalam mewujudkan lingkungan pemasyarakatan yang bersih dari narkoba dengan melaksanakan kegiatan tes urine bagi pegawai dan warga binaan pemasyarakatan, Jum’at(9/1) Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya pencegahan serta deteksi dini terhadap penyalahgunaan narkoba di lingkungan lapas. Pelaksanaan tes urine tersebut digelar di Aula Lapas…

Read More

Perkuat Sinergi P4GN, Kalapas Labuhan Ruku Silaturahmi ke BNNK Batu Bara

Batu Bara – Kalapas Kelas IIA Labuhan Ruku bersama Kepala Kesatuan Pengamanan Lapas (Ka KPLP), Kasi Binadik, dan Kasi Administrasi Keamanan dan Ketertiban (Adm Kamtib) melaksanakan silaturahmi ke Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Batu Bara, Kamis (8/1). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya memperkuat sinergi antarinstansi dalam mendukung pelaksanaan tugas pemasyarakatan. Kedatangan rombongan Lapas Labuhan…

Read More

Target Jelas, Komitmen Kuat: Kalapas Hamdi Tekankan Bekerja Sepenuh Hati

Baru Bara – Pejabat struktural Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku melaksanakan penandatanganan Perjanjian Kinerja sebagai bentuk komitmen dalam mewujudkan kinerja yang profesional dan berintegritas, Kamis (8/1). Kegiatan ini dipimpin dan disaksikan langsung oleh Kepala Lapas Labuhan Ruku, Hamdi Hasibuan, yang menegaskan pentingnya bekerja dengan hati serta memenuhi seluruh target kinerja yang telah ditentukan. Penandatanganan…

Read More

Panen 150 Kg Kangkung, Lapas Labuhan Ruku Tegaskan Komitmen Dukung Ketahanan Pangan

Batubara – Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung Program Ketahanan Pangan melalui kegiatan panen kangkung dengan hasil mencapai 150 kilogram. Kegiatan ini merupakan bagian dari pembinaan kemandirian warga binaan yang secara berkelanjutan dilaksanakan di area pertanian Lapas Labuhan Ruku. Panen kangkung tersebut dilaksanakan oleh warga binaan pemasyarakatan yang tergabung dalam kegiatan…

Read More

INALUM Menapaki Usia Emas 50 Tahun, Meneguhkan Eksistensi di Industri Aluminium Nasional

Jakarta, 06 Jan 2026 – PT Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) menandai 50 tahun perjalanan perusahaannya sebagai momentum refleksi atas kontribusi dan peran strategis yang telah dijalankan dalam mendukung industri aluminium nasional. Direktur Utama INALUM, Melati Sarnita, menyampaikan bahwa lima dekade perjalanan perusahaan bukan semata tentang lamanya usia, melainkan tentang konsistensi INALUM dalam menjaga relevansi, ketangguhan,…

Read More