Sinergi Tingkatkan Literasi, Lapas Labuhan Ruku Dapat Bantuan Buku dari Dua Perpustakaan Besar

Batubara – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan literasi warga binaan dengan menerima bantuan buku dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas RI) dan Perpustakaan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu), Senin (8/12). Bantuan ini menjadi angin segar bagi pengembangan perpustakaan lapas sebagai ruang edukasi dan pembinaan bagi warga binaan. Perpusnas RI…

Read More

Antisipasi DBD, Lapas Labuhan Ruku Laksanakan Fogging di Blok Hunian

Batu Bara – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku bergerak cepat dalam upaya mencegah penyebaran Demam Berdarah Dengue (DBD) dengan melaksanakan kegiatan fogging di seluruh blok hunian, Senin (8/12). Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah antisipatif terhadap Banjir yang melanda blok hunian Lapas. Dalam pelaksanaannya, Lapas Labuhan Ruku bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Batubara yang…

Read More

Tim Dokter USU, DMDI, dan PERMADA Tembus Desa Terisolir di Langkat Demi Selamatkan Warga Korban Banjir

Langkat, 5 Desember 2025 — Akses sulit dan medan ekstrem tidak menghalangi kepedulian. Tim medis dari Universitas Sumatera Utara (USU) bersama Dunia Melayu Dunia Islam (DMDI) Kabupaten Langkat serta Presidium Rakyat Membangun Peradaban (PERMADA) berhasil menembus desa-desa terisolir terdampak banjir di Kecamatan Tanjung Pura, Kabupaten Langkat. Di dua titik lokasi—Dusun Paluh Mardan dan Dusun Tridarma,…

Read More

Bupati Langkat Bergerak Cepat Bantu Korban Banjir Padang Kedondong Hulu Bayu: “Terima kasih Pak Bupati, Bapak Sosok Seorang Ayah bagi Kami”

Langkat, 6 Desember 2025 — Di tengah bencana banjir yang melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Langkat, hadir kisah keteladanan dan kepedulian pemerintah daerah yang memberikan harapan bagi masyarakat terdampak. Warga Dusun VIII Padang Kedondong, Desa Batumalenggang, Kecamatan Hinai, merasakan langsung perhatian itu melalui aksi cepat Bupati Langkat H. Syah Afandin. Bupati, yang akrab disapa Ondim,…

Read More

Wakil Ketua PWI Batubara Diintimidasi Saat Liputan, Ariswan: “Ini Tanda Bahaya untuk Negara!”

Medan, 8 Desember 2025 — Dunia pers kembali mendapat ujian serius. Insiden intimidasi terhadap Wakil Ketua PWI Batubara, Sholeh Pelka, saat meliput antrean BBM di SPBU Sukaraja, Batubara pada Jumat (5/12/2025), memicu reaksi keras dari berbagai pihak. Kasus ini bahkan disebut sebagai ancaman bagi demokrasi oleh Ariswan, Aktivis Muda Sumatera Utara. Tidak hanya Sholeh, seorang…

Read More

Lapas Labuhan Ruku Produksi Lemari Berkualitas Tinggi, Penuhi Pesanan Toko Perabotan di Batubara

Batu Bara – Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku kembali membuktikan bahwa kreativitas dan keterampilan dapat tumbuh di mana saja, termasuk di balik tembok pemasyarakatan. Melalui program pembinaan kemandirian, para WBP sukses memproduksi lemari berkualitas tinggi yang kini diminati berbagai pihak, termasuk toko perabotan di Kabupaten Batubara, Sabtu (6/12). Lemari…

Read More

Webinar & Pengumuman Pemenang Lomba Poster dan Essay Nasional IAIDU Asahan 2025 Sukses Digelar

ASAHAN — Institut Agama Islam Daar Ulum (IAIDU) Asahan berhasil menyelenggarakan Webinar dan Pengumuman Pemenang Lomba Poster dan Essay Nasional 2025 pada Kamis, 4 Desember 2025, melalui platform Zoom Meeting. Kegiatan ini mengusung tema: “Kreativitas Generasi Muda Dalam Mewujudkan Lingkungan Berkelanjutan sebagai Wujud Aksi Nyata Menjaga Bumi.” Rektor IAIDU Asahan Tekankan Pentingnya Peran Generasi Muda…

Read More

Kades Bogak Fazzary Akbar SE Ajak Warga Batu Bara Donasikan Pakaian Layak Pakai untuk Korban Bencana

Batu Bara — Kepedulian terhadap sesama kembali digelorakan oleh Kepala Desa Bogak, Kecamatan Tanjung Tiram, Kabupaten Batu Bara, Sumatera Utara, Fazzary Akbar SE, dengan mengajak masyarakat untuk turut serta dalam aksi kemanusiaan berupa donasi pakaian bekas layak pakai bagi warga yang sedang terdampak bencana. Dalam imbauannya, Fazzary Akbar SE menyampaikan bahwa kondisi di sejumlah wilayah…

Read More

INALUM Salurkan Bantuan Kemanusiaan Lebih dari Rp1 Miliar untuk Korban Bencana di Sumatera Utara

Sumatera Utara — PT Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) kembali menunjukkan komitmennya terhadap masyarakat dengan menyalurkan bantuan kemanusiaan untuk korban bencana alam di berbagai daerah di Sumatera Utara, Aceh, dan Sumatera Barat. Bantuan mulai didistribusikan sejak 27 November 2025, mencakup kebutuhan pokok seperti sembako, obat-obatan, pakaian layak pakai, perlengkapan bayi, hingga makanan siap saji.2/12. Corporate Secretary…

Read More

Kalapas Labuhan Ruku Pimpin Rapat Pengamanan Natal & Tahun Baru, Tegaskan Kesiapsiagaan Penuh Jajaran

Batu Bara — Menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku menggelar rapat koordinasi pengamanan bersama seluruh jajaran, Senin (1/12). Langkah ini dilakukan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban tetap kondusif, mengingat tingginya mobilitas dan aktivitas pada momen akhir tahun. Rapat dipimpin langsung oleh Kalapas Labuhan Ruku, Soetopo Berutu, didampingi…

Read More