Bupati Langkat Dukung Program 1 Juta Bibit Aren KSJ untuk Ketahanan Pangan Nasional

LANGKAT™, 4 Juli 2025 – Dalam semangat mewujudkan ketahanan pangan nasional sekaligus menjaga kelestarian lingkungan, Komunitas Sedekah Jum’at (KSJ) menggulirkan program unggulan bertajuk “Cetak 1 Juta Bibit Aren” yang secara simbolis disosialisasikan di Padepokan Edukasi, Dusun Sidorukun, Desa Stabat Lama Barat, Kecamatan Wampu, Kabupaten Langkat. Program ini merupakan bagian dari upaya mendukung visi Presiden Prabowo…

Read More

Lapas Labuhan Ruku Berikan Pembekalan dan Orientasi Kepada CPNS Lapas Labuhan Ruku

Batu Bara — Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang baru bergabung di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Labuhan Ruku mengikuti kegiatan pembekalan dan orientasi yang dilaksanakan pada Rabu, 2 Juli 2025. Kegiatan ini menjadi langkah awal dalam membekali CPNS dengan pengetahuan dan keterampilan dasar yang dibutuhkan dalam tugas-tugas pemasyarakatan, Rabu (2/7). Pembekalan materi orientasi disampaikan…

Read More

Kalapas Labuhan Ruku Ajak WBP Jaga Kesehatan, Tekankan Bahaya Perilaku Menyimpang dan Pentingnya Gaya Hidup Sehat

Batu Bara – Kalapas Labuhan Ruku, Soetopo Berutu, memberikan pengarahan langsung kepada seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) terkait pentingnya menjaga kesehatan dan menjauhi berbagai bentuk perilaku menyimpang yang dapat berdampak buruk bagi kondisi fisik dan mental. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan Lapas pada Kamis, 3 Juli 2025, dengan dihadiri oleh 1946 warga binaan yang mengikuti…

Read More