INALUM Bersama Komisi XII DPR RI dan BUMN Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang dan Tanah Longsor di Sumatera Utara
Medan, 27 November 2025 — PT Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) bersama Komisi XII DPR RI dan sejumlah perusahaan BUMN seperti Pertamina, Antam, PLN, BRI, dan BTN kembali menunjukkan kepedulian sosial melalui penyaluran bantuan bagi para korban banjir bandang dan tanah longsor yang melanda beberapa wilayah di Provinsi Sumatera Utara. Adapun daerah terdampak meliputi Kota Sibolga, Kabupaten Tapanuli…

