Tingkatkan Semangat Kinerja, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Berikan Penghargaan Pegawai Teladan
Batu Bara – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara konsisten berikan apresiasi terhadap pegawainya dengan menyerahkan penghargaan bagi pegawai teladan Periode bulan Agustus dan September Tahun 2024, Selasa (22/10/2024). Penghargaan diserahkan kepada Pegawai An. Hoprinsius dan Ruqoiyah Assulmiyah saat pelaksanaan apel pagi pegawai di lapangan Lapas dengan dipimpin oleh Kalapas….

