Batu Bara – Caleg Terpilih Geram, Pekerjaan Peningkatan Jalan Hotmix di Bagan Baru Menuju Kapal Merah Hancur
Batu Bara | Caleg DPRD Batu Bara terpilih Dapil III periode 2024-2029 dari Partai Gerindra, Mhd Ridwan, mengungkapkan kegeramannya atas pelaksanaan proyek peningkatan jalan hotmix dari Jalan Bagan Baru menuju Jalan Kapal Merah, Kecamatan Nibung Hangus. Proyek yang baru selesai dikerjakan sudah mengalami kerusakan parah atau kupak-kapik. Mhd Ridwan merasa perlu adanya penindakan hukum terhadap…