Maju Bersama Indonesia Raya, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Laksanakan Upacara Sumpah Pemuda
BATU BARA – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Labuhan Ruku menggelar Upacara Bendera dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024 dengan tema “Maju Bersama Indonesia Raya” bertempat di Lapangan Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku pada Senin (28/10/2024). Kepala Lapas kelas IIA Labuhan Ruku, Alexander Lisman Putra bertindak sebagai Inspektur Upacara, Beliau membacakan sambutan…