Ringankan Beban Keluarga Warga Binaan, Lapas Labuhan Ruku Bagikan Bantuan Sosial

Batu Bara – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku kembali melaksanakan kegiatan pembagian bantuan sosial kepada keluarga warga binaan sebagai bentuk kepedulian sosial dan dukungan kemanusiaan, Selasa (27/1). Sebanyak 10 paket bantuan sosial disalurkan kepada keluarga warga binaan yang membutuhkan, sebagai upaya meringankan beban ekonomi sekaligus mempererat hubungan antara lapas dan masyarakat. Pembagian bantuan sosial…

Read More

Didukung Forkopimda, Pembersihan Lahan Lapas Air Joman Mulai Dilaksanakan

Batu Bara – Petugas Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku melaksanakan kegiatan peninjauan penumbangan dan pembersihan lahan Lapas Air Joman sebagai langkah awal dalam penataan dan pemanfaatan lahan secara optimal, Selasa (27/1). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan proses pembersihan berjalan tertib, aman, dan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Peninjauan tersebut dilaksanakan oleh Kalapas Labuhan…

Read More